Honda Super One Terlihat Berada di RI, Siap lawan Atto 1?

Baru kemarin debut di Japan Mobility Show 2025, Ternyata Honda Super One sudah datang di Indonesia untuk melakukan uji coba. Honda Super One direncanakan untuk dijual pada tahun 2026 di Jepang, Inggris dan negara asia lainnya.

Super One diposisikan sebagai city car listrik yang nyaman dikendarai. Terlebih lagi boost mode yang terdapat pada versi prototype membuat sensasi berkendara EV ini seperti mobil konvensional.

Honda Super One. (Foto: Instagram @nhsasongko)

Perkiraan Spesifikasi dari Honda Super One

AspekHonda Super-ONE
TipeMobil listrik (EV) city car
Tenaga±64 hp
Baterai±29,6 kWh
Jarak tempuh±250–295 km
Fitur utamaBoost Mode, simulasi transmisi 7-speed, Active Sound
Harga perkiraanRp 300–400 juta
Rilis2026 (Jepang, lalu Asia termasuk Indonesia)

Perbandingan Super One dengan EV Lainnya

AspekHonda Super-ONEBYD Atto 1Wuling Air EV
Tipe / SegmenCompact EV city-carCompact EV hatchbackMicro/compact EV city car
Tenaga motor64 hp (perkiraan)~75 hp (≈74 hp) (Oto)40 hp (varian dasar) (Oto)
Kapasitas baterai29,6 kWh (perkiraan)30 kWh / 38.88 kWh (Carmudi Indonesia)17,3 kWh / 26,7 kWh (Oto)
Jarak tempuh dari baterai250-295 km (perkiraan)300 km / ~380 km (varian) (ACC)200 km / ~300 km (varian) (Carmudi Indonesia)
Harga pasar Indonesia (perkiraan / resmi)Rp 300-400 juta (perkiraan)Rp 195-235 juta (BYD Arista)Rp 214-307,5 juta (Oto)
Keunggulan utamaFun-to-drive, compact EV Honda, desain unikBlade Battery BYD, jarak tempuh lebih tinggi, harga kompetitifHarga sangat terjangkau untuk EV, cocok mobil kota, varian baterai kecil
CatatanBanyak spesifikasi masih perkiraan karena belum produksi massalSudah komersial di Indonesia, spesifikasi lebih konkretPaling kecil segmentnya, paling “entry-level” EV

Tanya Siska